Ketua YNCI Chapter Gowa Ikut Berorasi dan Menyampaikan Aspirasinya, Saat TIB Geruduk Dinas PUPR

Gowa – Toddopuli Indonesia Bersatu dan beberapa LSM serta Ormas dan Mahasiswa menggelar aksi unjuk rasa di dua lokasi berbeda yakni, di depan Kantor Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) serta di Gedung DPRD Kabupaten Gowa Jum’at, (28/10/2022).

Aksi unjuk rasa yang berlangsung pukul 11.00 WITA di DPRD, dan berlanjut pada 13.30 WITA di Dinas PUPR itu dihadiri puluhan massa yang dipimpin oleh Jenderal Lapangan Asri Syam.

Sementara, Jenderal Lapangan Asri Syam dalam orasinya mengatakan, dalam momentum sumpah pemuda yang Ke-94 tahun, kami memanfaatkan untuk melakukan bersih-bersih dilingkup PUPR Kabupaten Gowa dari tangan-tangan kotor pengusuha yang kuat dugaan bahwa akan terjadi tindak pidana korupsi.

See also  Zakłady E-sportowe Online, Prognozy Meczów, Kursy Bukmacherów

” Ada 4 point pernyataan sikap yang kami sampaikan ke Dinas PUPR untuk menjadi warning agar tidak melahirkan tindak pidana korupsi,” Teriak Asri Syam yang juga Sekretaris Pandawa Pattingalloang Gowa.

Sementara, Ketua YNCI Chapter Gowa Zubair Sijaya, yang juga Bendahara Pandawa Pattingalloang Gowa menyampaikan orasinya dirinya Mengatakan, Kami meminta kepada Pemerintah Kabupaten Gowa, agar proaktif dan mensupport kami dalam kegiatan kepemudaan di Kabupaten Gowa.

“Karena selama ini Pemerintah Kabupaten Gowa tidak pernah buka ruang diskusi untuk Pemuda di Kabupaten Gowa, terkait perkembangan kepemudaan selaku mitra oleh Pemerinta,” Kata Zubair Sijaya dalam orasinya. (*)

spot_imgspot_img

Subscribe

Related articles

PERAK Siapkan Laporan Baru Kasus Korupsi Proyek Bandara Selayar

Info Makassar Terkini | Pengadilan Negeri Makassar telah mengvonis...

Pernikahan Dini: Membedah Tren dan Dampaknya di Era Modern

Info Makassar Terkini, Parepare | Sebagai fenomena sosial yang...

L-Kompleks Ungkap Upaya Operasi Suap yang Dilakukan RA untuk LSM dan Media

Palu, Info Makassar Terkini | Lembaga Komunitas Peduli Lingkungan...

Calon DPD dan Caleg DPRD Makassar Hadiri Dialog Peran Milenial Pada Tahun Politik 2024

Makassar, Info Makassar Terkini | Dalam rangka meningkatkan kesadaran...

Dugaan Gratifikasi Tender Proyek SMA 1 Palele

Palu, Info Makassar Terkini | Polemik dugaan Kongkalikong dan gratifikasi...
spot_imgspot_img